Search

Live! Pasar Saham RI Jebol, Asosiasi Emiten Bakal Ngapain?

Jakarta, CNBC Indonesia - Pasar saham drop lagi, setelah berbagai stimulus diguyur ke pasar. Pada perdagangan Kamis ini (12/3/2020), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) jebol di bawah level 5.000 dan terendah di level 4.9.29.

Ke mana arah pasar berikutnya? Kami juga akan membahas efektivitas berbagai penerapan intervensi pasar, berupa aturan auto rejection bawah, dan kebijakan buyback saham tanpa RUPS, bersama Wakil Ketua Umum Asosiasi Emiten Indonesia, Bobby Gofur Umar hanya di Squawk Box.

[Gambas:Video CNBC]

(tas/tas)

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/38F39g9

March 12, 2020 at 09:52AM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Live! Pasar Saham RI Jebol, Asosiasi Emiten Bakal Ngapain?"

Post a Comment

Powered by Blogger.