Jakarta, CNBC Indonesia - Dalam beberapa bulan menjabat Menteri BUMN Erick Thohir telah melakukan sejumlah gebrakan dalam rangka 'bersih-bersih BUMN'. Diantaranya perombakan direksi dan komisaris perusahaan-perusahaan BUMN. Bahkan pekan lalu Erick Thohir sempat membuat cuitan di twitternya terkait beberapa survey yang menyebutkan Kementerian BUMN kini menjadi instansi pemerintah terbaik atau terpopuler. Lantas apa yang menjadi KPI Erick Thohir dalam bekerja?
Selengkapnya Syarifah Rahma akan menjelaskan dalam program Closing Bell CNBC Indonesia (Kamis, 27/02/2020) berikut ini.
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2TliGvQ
February 29, 2020 at 08:10AM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Pasar Respons Stimulus Pemerintah, Simak Saham Pilihan Broker
Jakarta, CNBC Indonesia - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 1,47% ke posisi 4.531,… Read More...
Top! Tak Lama Dibuka, IHSG Langsung Melesat 1% Lebih
Jakarta, CNBC Indonesia - Kinerja bursa saham domestik di hari terakhir perdagangan pekan ini Jumat… Read More...
2 Raksasa Rokok Dunia Mau Bikin 'Vaksin' Corona dari Tembakau
Jakarta, CNBC Indonesia - Dua produsen raksasa rokok dunia yakni Philip Morris Internatio… Read More...
Peta Corona Jabar 3 April: 220 Positif, Depok Terbanyak
Jakarta, CNBC Indonesia - Total kasus yang terkonfirmasi positif corona (COVID-19) di Jawa Barat (J… Read More...
Arab-Rusia Mau Damai, Rupiah Ikut Senang...
Jakarta, CNBC Indonesia - Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) bergerak menguat d… Read More...
0 Response to "Berbenah BUMN Ala Erick"
Post a Comment