Jakarta, CNBC Indonesia- Di tengah
harga batu bara yang mengalami tren penurunan, emiten pertambangan Grup Tiara Marga Trakindo, PT ABM Investama Tbk (IDX: ABMM) masih optimis dapat meraih target perseroan. Presiden Direktur ABM Investama, Achmad A. Djajanegara menyampaikan, bisnis ABMM sangat bergantung dengan harga batu bara, oleh karena itu ABMM mendorong pencapaian target perseroan melalui inisiatif- inisiatif di bidang operational excellent dan cost efficiency. Untuk mendukung target ini, maka produksi tambang batu bara di Aceh ditingkatkan hingga 8 juta ton dan produksi tambang di Kalimantan Selatan akan mencapai 3,7 juta ton.
Selengkapnya saksikan dialog Erwin Surya Brata dan Head Of Research CNBC Indonesia, Arif Gunawan dengan Presiden Direktur ABM Investama, Achmad A. Djajanegara dalam Closing Bell, CNBC Indonesia (Jum'at, 19/7/2019).
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/30K7Npj
July 21, 2019 at 03:54PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Defisit Dagang Membengkak, Menperin Angkat Suara
Jakarta, CNBC Indonesia - Menteri Perindustrian (Menperin) Airlangga Hartarto menilai ekspor n… Read More...
2 Hari Jelang Pengumuman KPU, Jokowi Unggul 15,6 Juta SuaraJakarta, CNBC Indonesia - Menjelang 2 hari pengumuman resmi hasil Pemilihan Umum Presiden dan Legisl… Read More...
Negosiasi Dagang Mandek, Indeks Shanghai ke Zona Merah
Jakarta, CNBC Indonesia - Indeks Shanghai melemah 0,26% pada saat pembukaan perdagangan ke level 2.… Read More...
Ada Sinyal Bagus dari OPEC, Harga Minyak Terbang Tinggi
Jakarta, CNBC Indonesia - Harga minyak melesat lebih dari 1% atas respon terhadap hasil pertemuan p… Read More...
Pukul 09:00 WIB: Rupiah Melemah ke Rp 14.450/US$[unable to retrieve full-text content]
Rupiah melemah tipis 0,03% dibandingkan posisi penutupan perd… Read More...
0 Response to "ABMM Targetkan Produksi Batu Bara 8 Juta Ton"
Post a Comment