Jakarta, CNBC Indonesia - Hasil quick count Pilpres 2019 yang dilakukan 5 lembaga survei pada pukul 18.00 WIB menunjukkan perolehan suara Joko Widodo - Ma'ruf Amin masih melebihi Prabowo - Sandiaga Uno.
Quick Count merupakan sebuah metode dengan menghitung persentase hasil pemilu di TPS yang menjadi sampel. Hasil pemilu dapat diketahui pada hari yang sama ketika pemilu digelar.
Berikut hasil quick count pada pukul 18.00 WIB di 5 lembaga survei Jokowi-Ma'ruf Vs Prabowo-Sandi :
- Litbang Kompas : 54,20% Vs 45,80% (Total Suara Masuk : 79,90%)
- LSI Denny JA : 55,48% Vs 44,52%
(Total Suara Masuk : 93,65%)
- Indo Barometer : 53,62% Vs 46,38%
(Total Suara Masuk : 81,25%)
- Median : 53,73% Vs 46,27% (Total Suara Masuk : 49,95%)
- Kedai Kopi : 52,21% Vs 45,45% (Total Suara Masuk : 69,35%)
Untuk keterangan suara sampel belum 100% masuk di 5 lembaga survei tersebut. CNBC Indonesia akan mengabarkan hasil quick count.
Di bawah ini merupakan hasil quick count realtime :
(dru)
Let's block ads! (Why?)
http://bit.ly/2V84r0h
April 18, 2019 at 01:00AM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Ini Cara Grab Cegah Kekerasan Seksual Terhadap Perempuan
Jakarta, CNBC Indonesia - Grab Indonesia bekerjasama dengan Indonesia untuk Kemanusiaan (IKa), Komn… Read More...
Bangkit Setelah Jatuh, Salah Satu Kunci Sukses Berbisnis
Jakarta, CNBC Indonesia- Dalam berbisnis, tidak selalu dilalui dengan mulus dan tanpa halangan. Aka… Read More...
Harga Minyak Dunia Tinggi, RI Untung atau Buntung?
Jakarta, CNBC Indonesia - Harga minyak sudah tinggi! Bahkan hari ini harga minyak jenis Brent,… Read More...
Benamkan Rp 3,5 T, Astra Sinyalkan Suntik Gojek Lagi
Jakarta, CNBC Indonesia - Setelah dua kali menyuntik dana ke Gojek, PT Astra Internationa… Read More...
Cuma Rogoh Rp 4,3 Juta, Pria ini Bisa Keliling 33 Negara![unable to retrieve full-text content]
Wiebe Wakker melakukan perjalanan terpanjang di dunia dengan … Read More...
0 Response to "Quick Count Pukul 18.00 WIB: Jokowi Masih di Atas Prabowo"
Post a Comment