Search

Bukan dari Warisan, Deretan Wanita ini Punya Harta Rp 1.159 T

Jakarta, CNBC Indonesia - Saat ini, banyak wanita menciptakan bisnis baru dan mengumpulkan kekayaan dari bisnis tersebut. Sebutan untuk mereka adalah self-made millionaire dan patut dicatat hartanya bukan berasal dari harta warisan.

Baru-baru ini, Forbes merilis daftar wanita tajir yang berbisnis di berbagai bidang mulai dari restoran hingga retail pakaian dan talk show. Wanita yang masuk dalam daftar tersebut berusia sekitar 21 hingga 92 tahun, dan bernilai gabungan sebesar US$ 81,3 miliar (Rp 1.159 triliun).

Salah satunya, sebut saja Oprah Winfrey, ratu talk show yang tercatat memiliki nilai kekayaan US$ 2,6 miliar (Rp 37 triliun). Wanita berusia 65 tahun itu ada di peringkat ke-10 self-made millionaire wanita di AS.

Bukan dari Warisan, Deretan Wanita ini Punya Harta Rp 1.159 TFoto: Infografis/Selebriti Terkaya Dunia 2019 Versi Forbes/Arie Pratama

Berikut 10 besar miliuner self-made wanita terkaya AS.

1. Diane Hendricks (72) nilai kekayaan US$ 7 miliar dari perlengkapan rumah
2. Meg Whitman (62) nilai kekayaan US$ 3,8 miliar dari e-commerce dan start up
3. Marian Ilitch (86) nilai kekayaan U$ 3,7 miliar dari restoran dan hotel
4. Judy Faulkner (75) nilai kekayaan US$ 3,6 miliar dari alat kesehatan
5. Thai Lee (60) nilai kekayaan US$ 3 miliar dari perangkat teknologi
6. Judy Love (81) nilai kekayaan US$ 2,9 miliar dari stasiun pengisian bahan bakar
7. Lynda Resnick (76) nilai kekayaan US$ 2,8 miliar dari produk makanan dan minuman
8. Doris Fisher (87) nilai kekayaan US$ 2,7 miliar dari retail pakaian
9. Johnelle Hunt (87) nilai kekayaan US$ 2,7 miliar dari alat berat (truk)
10. Oprah Winfrey (65) nilai kekayaan US$ 2,6 miliar dari talk show televisi

[Gambas:Video CNBC] (miq/miq)

Let's block ads! (Why?)



http://bit.ly/2XOPlLh

June 15, 2019 at 07:03PM

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Bukan dari Warisan, Deretan Wanita ini Punya Harta Rp 1.159 T"

Post a Comment

Powered by Blogger.