Jakarta, CNBC Indonesia- Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) menyebutkan pentingnya peremajaan sawit dalam menggenjot produktivitas. Hanya saja kesulitan birokrasi dan perizinan menjadi salah satu penghambat dalam upaya mendorong industri sawit.
Lalu seperti apa kendala yang dihadapi industri sawit saat ini? Selengkapnya saksikan dialog Anneke Wijaya dengan Wakil Ketua Umum Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI), Togar Sitanggang dalam Power Lunch , CNBC Indonesia (Kamis, 05/12/2019).
https://ift.tt/354mGW4
December 08, 2019 at 04:43PM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Ada Kendala di Peremajaan Sawit, Ini Penjelasan GAPKI"
Post a Comment