Search

Ekonom: RI Punya Sektor Pariwisata Yang Bisa Tekan CAD

Jakarta, CNBC Indonesia- Sektor pariwisata disebut Chief Economist BNI, Ryan Kiryanto saat ini belum dimanfaatkan secara maksimal untuk mendorong devisa negara. Dimana potensi kekayaan alam Indonesia masih sangat menjanjikan dalam mengurangi defisit neraca perdagangan, namun demikian upaya pemerintah dalam mendorong wisata melalui 10 Bali baru bisa menjadi tulang punggung ekonomi indonesia dan menekan CAD.

Lalu seperti apa ekonom melihat potensi RI mengurangi CAD melalui sektor migas dan migas lainnya? Selengkapnya saksikan dialog  Erwin Surya Brata dengan Chief Economist BNI, Ryan Kiryanto dalam Squawk Box, CNBC Indonesia (Senin, 16/12/2019)

Let's block ads! (Why?)



https://ift.tt/2MdmQTK

December 21, 2019 at 03:45PM

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Ekonom: RI Punya Sektor Pariwisata Yang Bisa Tekan CAD"

Post a Comment

Powered by Blogger.