
Jakarta, CNBC Indonesia - PT Metropolitan Land (MTLA) mencetak laba yang sangat positif yakni naik 99% di kuartal III-2018. Untuk di kuartal IV-2018, laba diprediksi tidak akan setinggi kuartal sebelumnya namun masih akan tetap mencatatkan pertumbuhan.
Metland akan melakukan berbagai upaya untuk memaksimalkan pendapatan di kuartal IV-2018 mulai dari memperkuat marketing sales hingga meningkatkan penjualan dengan menggandeng Keppel Land.
Simak paparan lengkap Direktur Keuangan MTLA, Olivia Surodjo di Closing Bell CNBC Indonesia (20/03/2019).
https://ift.tt/2WfOEcz
March 21, 2019 at 05:12PM
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Jurus Metland Genjot Penjualan Properti"
Post a Comment