Jakarta, CNBC Indonesia - Sidang Umum ke-75 Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) kembali digelar di New York. Kali ini, Wakil Presiden Jusuf Kalla kembali mewakili Indonesia dalam rangkaian sidang tersebut.
Meski demikian, ada hal menarik dalam sidang PBB itu. Menurut JK banyak yang bertanya soal keberadaan Presiden Jokowi.
"Semua menanyakan, 'mana, Pak Joko?'," kata JK di markas PBB sebagaimana dikutip Detik.com, Jumat (27/9/2019). Selama 2014-2019, Jokowi selalu meminta JK yang menghadiri sidang Majelis Umum PBB.
JK pun mengatakan sebenarnya Jokowi berniat untuk datang. Namun sayangnya, karena kesibukan di dalam negeri, sang presiden berhalangan hadir.
Sebelumnya, Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menyebut tugas negara cukup menyita waktu presiden. Karenanya, Jokowi meminta JK untuk hadir. (sef/sef)
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2ogntTt
September 29, 2019 at 06:07PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Disebut Calon Ibu Kota Baru, Ini Penampakan Bukit SoehartoJakarta, CNBC Indonesia - Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan kerja ke Kalimantan Timu… Read More...
Akan Ada Transaksi Besar: Inalum Siap Beli Saham Bukit Asam
Jakarta, CNBC Indonesia - PT Asahan Aluminium Indonesia (Inalum) mengakui rencana pembelian sa… Read More...
Pukul 14:00 WIB: Rupiah Tak Lagi Melemah![unable to retrieve full-text content]
Nilai tukar rupiah hari ini menguat 0,21% dibandingkan posisi… Read More...
Pemindahan Ibukota, Perlu Perhatikan Lima Tahap Ini
Jakarta, CNBC Indonesia- Pengamat tata kota Universitas Trisakti Yayat Supriatna menyatakan, pemeri… Read More...
Segera Rilis, Ini Bocoran Update Terbaru Perangkat AppleJakarta, CNBC Indonesia - Memulai acara tahunan Worldwide Developers Conference (WWDC), Apple I… Read More...
0 Response to "Cerita JK di Sidang PBB: Banyak Pertanyaan Ke Mana Jokowi?"
Post a Comment