Hong Kong, CNBC Indonesia - Bursa Saham Hong Kong pada perdagangan hari ini terkoreksi saat jeda sesi siang. Perhatian investor masih tertuju pada perundingan antara China dan Amerika Serikat (AS).
Indeks Hang Seng tercatat mengalami koreksi 0,3% ke level 28.545,23 atau berkurang 84,69 poin.
Sebelumnya, Reuters memberitakan bahwa AS dan China sudah mulai menyusun nota kesepahaman untuk mengakhiri perang dagang yang sudah berjalan selama 7 bulan.
Delegasi kedua negara kini menyusun sebanyak 6 nota kesepahaman yang mencakup berbagai isu yakni pemaksaaan transfer teknologi & pencurian kekayaan intelektual, hak kekayaan intelektual, sektor jasa, nilai tukar, agrikultur, dan halangan non-tarif (non-tariff barrier) di bidang perdagangan, menurut 2 orang sumber yang mengetahui masalah tersebut, seperti dilansir dari Reuters.
Kedua negara ingin mencapai kesepakatan paling lambat pada tanggal 1 Maret, yang merupakan tanggal berakhirnya periode gencatan senjata bidang perdagangan antara AS dan China. (hps)
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/2VaIs5d
February 22, 2019 at 06:32PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Bursa Global Tutup, Bursa Asia Berakhir di Zona Hijau
Jakarta, CNBC Indonesia - Bursa saham utama Asia yang masih buka, saat bursa global tutup karena Ju… Read More...
Tampa Gelar SH, Kim Kardashian Siap Jadi Pengacara
Jakarta, CNCB Indonesia - Kim Kardashian diketahui tengah menjalani sebuah program di California, A… Read More...
Investasi Ini Datangkan Cuan 30% Sejak Awal Tahun, Apa Ya?
Jakarta, CNBC Indonesia - Investasi apa yang memberikan keuntungan sampai 30% dalam waktu 3,5 bulan… Read More...
Jokowi Effect Bisa Picu Reli Panjang Obligasi RI
Jakarta, CNBC Indonesia - Tahun pemilu ini, Jokowi Effect dapat berdampak positif dalam beberapa pe… Read More...
Real Count KPU 19.00 WIB: Jokowi 55,01% dan Prabowo 44,99%Jakarta, CNBC Indonesia - Situs Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah memperbaharui rekapitulasi perhitu… Read More...
0 Response to "Masih Tak Bertenaga, Bursa Hong Kong Saat Jeda Melemah 0,3%"
Post a Comment