Jakarta, CNBC Indonesia -
Perang dagang Amerika Serikat dan China belum juga secara "resmi" berakhir. Walau di Oktober lalu mengaku sudah setuju akan berdamai, tapi toh pembicaraan masih alot dan tetap mengarah ke ketidakpastian.
Perang statemen-pun terus mengemuka di media dari kedua belah pihak. Sejumlah hal politis pun mempengaruhi kedua negara, seperti Hong Kong hingga masalah Laut China Selatan.
Lalu sejauh mana perkembangan isu perang dagang ini di akhir pekan kemarin. Berikut komentar kedua pemimpin negara di akhir pekan kemarin:
[Gambas:Video CNBC]
Let's block ads! (Why?)
https://ift.tt/33faGiZ
November 25, 2019 at 02:09PM
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Ada Cerita Sedih di Balik Pembangunan Tol Bakauheni-TerbanggiJakarta, CNBC Indonesia - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Jalan Tol Trans Sumatera rua… Read More...
Premi Risiko RI Turun 30% ke Level 97,91
Jakarta, CNBC Indonesia- Persepsi risiko investasi di pasar surat utang negara semakin membaik… Read More...
Investasi Solid, Ekonomi Jepang Tumbuh 0,5% di Q4 2018Tokyo, CNBC Indonesia - Ekonomi Jepang tumbuh lebih cepat daripada yang diperkirakan pada kuartal IV… Read More...
Stimulus Ekonomi Disiapkan untuk Dorong Ekonomi China
Jakarta, CNBC Indonesia- Menteri Keuangan China mengatakan pemotongan pajak dalam skala besar … Read More...
Selepas Libur Nyepi, IHSG Langsung Cicipi Pahitnya Zona MerahJakarta, CNBC Indonesia - Selepas libur Hari Raya Nyepi, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) langsung… Read More...
0 Response to "Kata Trump, Ujar Xi Jinping dan Ending Perang Dagang AS-China"
Post a Comment